VAKSIN
HEPATITIS B
Penyakit
ini disebabkan oleh virus hepatitis B dan dapat merusak hati.
Pada banyak kasus, anak yang terserang hepatitis dapat mengalami sakit kronis/menetap dan dapat berkembang menjadi sirosis/pengerutan hati atau kanker hati. Vaksinasi hepatitis B diberikan dalam waktu 12 jam setelah lahir,
dilanjutkan pada umur 1 bulan dan diulang lagi pada umur 6 bulan.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar